Web Analytics Made Easy - Statcounter

Cara Beralih Ke Akun Pribadi Instagram dari Akun Bisnis

Semua orang dapat melakukan cara beralih ke akun pribadi Instagram dari akun bisnis dengan mudah. Akun bisnis diluncurkan pertama kali pada tahun 2014. pada waktu itu banyak content creator yang beralih ke akun bisnis tanpa mempertimbangkan hal lainnya.

Akun bisnis Instagram memiliki banyak tools yang sangat berguna untuk kelancaran bisnisnya. Seperti, mempromosikan konten yang telah dibuat dengan mudah. Sebelum memperlancar cara merubah akun sebaiknya ketahui terlebih dahulu jenis jenis akun yang tersedia di Instagram.

Kenali Jenis Akun Instagram

Social media Instagram memiliki dua jenis akun yang dapat digunakan oleh siapapun yaitu akun instagram berjenis pribadi dan yang satu lagi adalah akun professional atau yang biasa juga disebut dengan akun bisnis. Kedua akun ini memiliki kekurangan dan kelebihan masing masing.

1. Akun Pribadi

Akun pribadi memberikan fasilitas yang dapat dinikmati para penggunanya. Dan sudah cukup menggunakan akun pribadi supaya dapat menikmati fitur- fitur dasar yang dimiliki Instagram seperti, posting, reel, Instagram story, IGTV.

Walaupun demikian akun Instagram pribadi ini tidak memiliki kinerja yang sangat mendalam seperti yang dimiliki akun professional Instagram. Akun pribadi tidak dapat memantau kinerja analisis seperti data statistic dari sebuah postingan.

2. Akun Profesional

Akun professional juga terbagi lagi menjadi dua jenis yaitu akun professional bisnis dan akun professional creator instagram yang banyak digunakan oleh para creator Instagram atau banyak orang yang menyebutnya selebgram.

Keistimewaan dari akun Instagram professional adalah dapat para pelaku bisnis dan content creator akan lebih leluasa menggunakan fitur yang disediakan Instagram yang dapat mendukung kesuksesan bisnis dan contohnya.

Setelah jelas pembahas mengenai jenis akun Instagram dan kegunaan dan fasilitas yang ditawarkannya. Sekarang sudah mengetahui akun Instagram jenis apa yang lebih efisien sesuai kebutuhan. Dan berikut adalah cara mengubah akun Instagram sesuai kebutuhan dan keinginan.

Cara Beralih Ke Akun Pribadi Instagram

Ada beberapa alasan orang memilih beralih dari akun bisnis ke akun pribadi salah satunya adalah karena tidak dapat mengaktifkan fitur mengunci akun atau yang disebut privasi akun. Sedangkan sewaktu waktu mengunci akun suka di butuhkan.

Bukanlah hal yang sulit untuk beralih ke akun Instagram pribadi hanya perlu beberapa langkah saja yang perlu diikuti dan juga sangat tidak memerlukan waktu yang lama hanya hitungan menit saja akun akan segera beralih.

Yang menjadi penghambat dalam melakukan proses berubah akun adalah kegalauan seseorang dengan pilihan atau pikiran apakah perlu atau tidak untuk beralih akun ke akun pribadi dan meninggalkan jenis akun sebelumnya.

Jika sudah ada keputusan untuk beralih akun ke akun Instagram yang dilakukan dengan penuhpertimbangan. Berikut ini adalah langkah yang harus dilakukan supaya dapat beralih akun ke Instagram pribadi.

  • Buka aplikasi Instagram yang pastinya sudah dimiliki sejak lama.
  • Langkah selanjutnya buka foto Instagram.
  • Klik garis tiga atau titik tiga di pojok kanan atas profil Instagram.
  • Akan muncul beberapa pilihan fitur, pilih fitur pengaturan atau setting.
  • Setelah itu, pilih menu akun dengan cara mengakalinya.
  • Setelah klik akun scroll ke bawah sampai ada fitur berwarna biru yang bertuliskan ubah jenis akun.
  • Selanjutnya akan muncul pesan pop up untuk memastikan apakah benar benar yakin untuk beralih akun. Jika yakin pilih beralih ke akun pribadi.
  • Selesai. Instagram  akun bisnis sudah beralih ke akun pribadi.

Sudah terbukti bukan bahwa langkah – langkah beralih akun Instagram dari jenis satu ke jenis lain sangat mudah untuk diikuti. Jika masih banyak pertimbangan untuk beralih akun atau tidak sebaiknya ketahui kelebihan dan kekurangan beralih akun.

Baca Juga  Cara Membisukan Grup Snapchat

Kelebihan Beralih Akun Bisnis Ke Akun Pribadi Instagram

Setelah mencoba langkah langkah mengenai cara merubah akun dan ada pesan pop up atau pesan peringatan mengenai konsekuensi beralih ke akun pribadi. Biasanya membuat seseorang biasanya menjadi lagi kembali untuk beralih akun.

Bagi sebagian orang konsekuensi yang akan terjadi atau fitur fitur yang tidak dapat diakses lagi di akun Instagram pribadi bukanlah sebuah masalah yang besar. Akan tetapi bagi yang memiliki merek atau bisnis professional dan menggunakan Instagram sebagai alat promosi adalah sebuah masalah.

Berikut adalah beberapa kelebihan jika memutuskan untuk beralih akun bisnis menjadi akun pribadi instagram yang sangat penting untuk diketahui supaya tidak ada penyesalan di waktu yang akan mendatang.

1.  Mengaktifkan Privasi

Ini merupakan keuntungan yang sangat besar dalam beralih akun ke Instagram pribadi. Dimana dapat mengaktifkan atau mengontrol pribadi ke pengaturan privasi. Hal ini dapat dilakukan untuk memastikan postingan atau cerita yang dibagikan bersifat pribadi.

Maksudnya yang melihat postingan hanyalah follower atau orang yang dikenal saja. Selain itu juga, dapat menerima atau menolak siapa saja yang akan menjadi follower Instagram yang dapat melihat postingan yang dibagikan.

2. Dapat Meningkatkan Jangkauan Organic

Ada beberapa testimoni yang mengatakan setelah beralih akun dari akun bisnis ke akun Instagram jangkauan organik postingan menjadi meningkat dan diluar ekspektasi peningkatannya pun sangat signifikan.

Namun perlu diketahui tidak ada penelitian yang sangat mendalam mengenai statement ini jadi bagi pengguna akun instagram bisnis ingin beralih ke akun pribadi hanya untuk meningkatkan jangkauan organic jadi sangat tidak disarankan.

Kekurangan Beralih Akun Bisnis Ke Akun Pribadi Instagram    

Setelah membahas kelebihan mengenai beralih akun ke akun pribadi Instagram perlu juga untuk mengetahui mengenai kekurangannya supaya ada pertimbangan yang memberikan keadilan. Berikut ini adalah beberapa kekurangannya.

Baca Juga  Speksifikasi ASUS ExpertBook B3 Flip

1. Tidak Ada Analisis Terperinci

Dalam akun bisnis profilnya terdapat fitur yang dapat mengakses analitik yang bermanfaat untuk mengetahui keterlibatan audiens. Selain itu juga dapat memantau jangkauan organic dan postingan berbayar. Selain itu juga tidak akan mendapatkan pemahaman mengenai demografi pengikut.

Dengan beralih ke akun pribadi juga akan membuat kehilangan insights. Selain itu juga analitik dari postingan yang terdahulu akan dihapus dan hilang. Sehingga ketika beralih kembali ke akun bisnis tidak dapat melakukan pemulihan kembali datanya.

2. Opsi Kontak Menjadi Terbatas

Profil Instagram akun pribadi tidak memiliki tombol kontak seperti yang dimiliki akun instagram bisnis. Hal ini membuat follower Instagram tidak dapat mengakses kontak yang dapat menghubungi pemilik akun secara langsung.

Kontak tersebut biasanya berupa nomor telepon, alamat email, halaman facebook, atau situs web lainnya yang dapat membantu proses bisnis berjalan lancar atau mempermudah orang yang akan menawarkan kerjasama bisnis menghubungi pemilik akun.

3. Kehilangan Fitur Promosi

Setelah beralih ke akun Instagram pribadi tidak dapat menikmati lagi yang namanya fitur promosi yang dapat mempromosikan produk dan jasa yang dimiliki melalui stories Instagram. Dan fakta riset membuktikan sebanyak 39% tertarik dengan produk yang dilihat di Instagram stories.

Setelah melewatkan pembahasan yang cukup panjang mengenai kekurangan dan kelebihan beralih akun bisnis ke akun pribadi Instagram. Dan sudah dibahas juga cara beralih ke akun pribadi Instagram dari akun bisnis yang sangat mudah. Sekarang yang terpenting adalah menyakinkan untuk beralih akun atau tidak.